Rapat Oneline Dosen Tadris Bahasa Inggris

WhatsApp Image 2020-06-20 at 11.39.20(1)

WhatsApp Image 2020-06-20 at 11.39.20(2)WhatsApp Image 2020-06-20 at 11.39.20

Dosen Jurusan Tadris Bahasa Inggris Mengadakan Rapat Oneline. Rapat ini membahas tentang Persiapan Ujian Akhir Semester (UAS), Laporan Perkuliahan Daring dan Progres Bimbingan Skripsi Mahasiswa. Pelaksanaan Rapat Oneline ini diadakan Pada Hari Kamis Tanggal, 11 Juni 2020 pada Pukul 13.00 s/d Selesai.  Rapat oneline Ini dihadiri kurang lebih dari 15 Dosen TBI dengan  menggunakan platform Zoom. Meskipun Rapat ini dilaksanakan dengan cara Oneline namun dosen TBI tetap Kompak. Kami berharap semoga Kekompakan ini akan selalu tetap Terjalin dengan baik.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top